Dalam rangka persiapan pengawasan pada pelaksanaan Pilkada serentak di Jawa Barat Tahun 2018 yang tinggal menghitung 4 hari lagi, Bawaslu Provinsi Jawa Barat mengadakan Apel Siaga Pengawas Pemilu Se- Jawa Barat, yang diikuti oleh Panwas Kecamatan, Panwas Kabupaten/ Kota di wilayah Jawa Barat, ... [selengkapnya]
Dalam rangka meningkatkan koordinasi dan komunikasi dalam mengawasi pelaksanaan tahapan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur , Bupati dan Wakil Bupati atau Walikota dan Wakil Walikota serta demi mewujudkan penyelenggaraan pemilu yang bersih, jujur dan adil , Bawaslu Provinsi Jawa Barat ... [selengkapnya]
Dalam rangka sinergitas penyusunan dalam laporan pertanggung jawaban dana Hibah Bawaslu dan Panwaslu di lingkungan Provinsi Jawa Barat, Bawaslu Jawa Barat mengadakan kegiatan Rapat Kerja penyusunan RKA K/L dan Mapping Anggaran Hibah Bawaslu Provinsi Jawa Barat dan Panwaslu ... [selengkapnya]
Untuk mengantisipasi tindak pidana dalam pelanggaran pemilu serentak di tahun 2018, Bawaslu Provinsi Jawa Barat dalam hal ini Divisi Humas, Hukum dan Hubungan antar Lembaga menyelenggarakan Workshop Sentra GAKKUMDU (Penegakan Hukum Terpadu) dengan pembahasan mengenai penanganan tindak ... [selengkapnya]
Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Jawa Barat, Drs. Harminus Koto resmi melantik Angga Novi Nugraha, S.STP, M.Si sebagai Kepala Sub Bagian Hukum, Hubungan Masyarakat dan Hubungan Antar Lembaga bertempat di kantor Sekretariat Bawaslu Provinsi Jawa Barat, Jumat (22/08). Hadir dalam ... [selengkapnya]